Upaya Memulihkan Pembelajaran Pasca Pandemi Covid-19 Melalui Solusi Jampi Seger (Jaminan Mutu Pendidikan Islam Dengan Semangat Bergerak Dan Responsif)

Juwarmi Juwarmi

Abstract


 

ABSTRAK

 

Pergerakan kasus Covid-19 yang mulai terkendali menjadi faktor pendorong pemerintah untuk terus memperbarui dan melakukan penyesuaian kebijakan pasca pandemi. Salah satunya dengan mendorong partisipasi peserta didik dalam pelaksanaan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) 100 persen yang aman dengan mematuhi protokol kesehatan. Pemulihan pembelajaran pasca Covid-19 ini perlu adaptasi baru mengingat saat pandemi pembelajaran dilakukan secara daring kurang lebih selama 2 tahun, lalu saat masa transisi dengan sistem pergantian sift antara nomor presensi ganjil dan genap. Pelaksanaan pendidikan era normal pasca pandemi ini tentu memerlukan terobosan baru yang efektif dan efisien dengan Kurikulum Merdeka Belajar yang dicanangkan pemerintah Indonesia saat ini. JAMPI SEGER (Jaminan Mutu Pendidikan Islam dengan Semangat Bergerak dan Responsif) adalah solusi yang tepat dan akurat untuk meningkatkan mutu pendidikan di era pasca pandemi. Harapannya ke depan, JAMPI SEGER mampu mencetak guru-guru dan tenaga kependidikan madrasah yang berprestasi, berkualitas dan berdaya saing sehingga mampu memberikan pelayanan yang baik dan unggul pada peserta didik. Semangat bergerak dan resposif terhadap tantangan zaman akan menjadi acuan dalam mencetak generasi yang unggul berdaya saing di era global.

 

Keywords: pasca pandemi, pembelajaran, JAMPI SEGER.


Keywords


pasca pandemi, pembelajaran, JAMPI SEGER

Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Ali, Lukman. 1995. Kamus Besar bahasa Indonesia. Jakarta : Balai Pustaka.

Danim, Sudarwan. 2007. Visi Baru Manajemen Sekolah. Jakarta : Bumi Aksar.

Firdaus Akmal, Ahmad. 2022. “Strategi Pemulihan Bidang Pendidikan di Indonesia Pasca Pandemi Covid-19â€. Retizen Republika, , diakses pada 22 Juli 2022.

G. Lewis, Ralph and Douglas H. Smith. 1994. Total Quality in Higher Education. Florida: St. Lucie Press.

Ibrahim, R. 2007. Ilmu dan Aplikasi Pendidikan. Jakarta : Imtima.

M. Echolis, John dan Hasan Shadily.1988. Kamus Inggris Indonesia. Jakarta : Gramedia.

Muhaimin, Suti’ah, & Prabowo, S. L. 2012. Manajemen Pendidikan Aplikasi dalam Penyusunan Rencana Pengembangan Sekolah/Madrasah (4th ed). Jakarta: Kencana Perdana Media Group.

Nasution, M.N. 2004. Manajemen Mutu terpadu. Jakarta : Ghalia Indonesia.

Poster, C. 2000. Gerakan Menciptakan Sekolah Unggulan (1st ed.). Jakarta: Lembaga Indonesia Adidaya.

Qomar, M. 2007. Manajemen Pendidikan Islam : Strategi Baru Pengelolaan Lembaga Pendidikan Islam. Jakarta: Erlangga.

Sardi.2012. Bahan Ajar Penyusunan Bisnis Proses Kebijakan Mutu Sasaran Mutu. Yogyakarta : Pusat Pengembangan dan penberdayaan Pendidikan dan Tenaga Kependidikan Seni dan Budaya.

Soetjipto dan Raflis Kosasi. 2000. Profesi Guru. Jakarta : renika Cipta.

Suderadjat, Hari. 2005. Manajemen Peningkatan Mutu Berbasis Sekolah; Peningkatan Mutu Pendidikan Melalui Implementasi KBK. Bandung : Cipta Lekas Garafika.

Usman, Husaini. 2006. Manajemen-Teori, Praktik dan Riset Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Wibowo. 2011. Manajemen Kinerja. Jakarta : Rajagrafindo Persada.




DOI: https://doi.org/10.58403/annuur.v14i1.268

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

An-Nuur publised by Institut Agama Islam Al Muhammad Cepu

Gambar terkait